Ada banyak cara untuk mendapatkan perut langsing. Salah satunya dengan memaksimalkan manfaat dari minuman detoks. Minuman detoks bisa bantu mengeluarkan racun-racun dari dalam tubuh sekaligus meningkatkan energi tubuh. Bila dikonsumsi dengan benar, minuman detoks juga bisa melangsingkan perut.
Minuman detoks bisa dibuat dari aneka buah dan sayur segar. Karena tidak ada penambahan gula atau pemanis buatan, minuman detoks rendah kalori. Dilansir dari boldsky.com, minuman detoks bisa memberi sejumlah manfaat lain yang baik untuk kesehatan, seperti meningkatkan kesehatan pencernaan, menjaga keseimbangan kadar pH, dan memberi energi pada tubuh.
Sponsored Ad
Seperti minuman yang satu ini, bahan-bahan:
- jeruk nipis atau lemon
- 1 sdt biji selasih
Sponsored Ad
- air hanget 1 gelas
Cara pembuatan:
1. Ambil biji selasih sekita 1 sendok teh, kemudian masukkan ke dalam gelas.
2. Lalu potong jeruk nipis menjadi beberapa bagian, dan peras ke dalam cangkir yang terdapat biji selasih.
Sponsored Ad
3. Setelah air lemon sudah dicampur dengan biji selasih, campurkan air hangat dalam gelas tersebut secukupnya.
4. Kemudian aduk sampai biji selasihnya mengembang. Setelah itu minum ramuan ini selagi hangat setiap hari saat perut masih kosong di pagi hari.
Sponsored Ad
5. Selain untuk membuang racun, ramuan ini juga dapat melangsingkan dan menurunkan berat badan.
Gampang banget kan, semoga bermanfaat!
Sumber: Youtube