Setiap wanita pasti ingin punya kulit yang bersih dan mulus bak artis Korea. Maka tak heran produk-produk kecantikan dari negeri ginseng ini menjadi laris di pasaran karena begitu banyaknya orang yang berminat.
Namun sebenarnya kamu tidak perlu merogoh kocek begitu dalam demi mendapatkan kulit mulus ala Korea. Hari ini mimin akan memberikan 5 cara agar kulit kamu cantik kayak artis korea dan tanpa menggunakan uang sepeser pun. Yuks disimak!
Sponsored Ad
1. Mandi setengah badan
Mandi setengah badan maksudnya adalah rendamlah setengah badanmu dari pusar ke bawah dengan menggunakan air panas. Dengan begini suhu tubuh bagian atas dan bawah akan mengalami perbedaan sehingga aliran darah menjadi lebih lancar. Aliran darah yang lancar yang membuat kulit menjadi lebih sehat.
Sponsored Ad
2. Memijat wajah
Memijat wajah juga akan membuat aliran darah di sekitar wajah jadi lancar. Selain itu memijat wajah juga bisa mendorong produksi collagen.
3. Senam wajah
Sponsored Ad
Otot-otot wajah yang kaku juga bisa mempengaruhi kulit lho. Mangkanya rajin lakukan senam wajah di rumah. Caranya tinggal ucapkan A,I,U,E,O dengan suara keras sebanyak 3 kali di pagi hari dan 3 kali di malam hari.
4. Cuci muka dengan air beras
Sponsored Ad
Air cucian beras memang sudah terkenal bisa membuat kulit wajah menjadi lebih sehat. Kamu cukup bilas beras hingga bersih lalu rendam dalam air selama kurang lebih 15 menit. Air beras ini bisa kamu basuh pada wajah agar terlihat bercahaya.
5. Menggantungkan handuk lembut
Saat cuaca menjadi kering, kulit wajah juga jadi kering. Bahkan tak jarang jadi suka terkelupas di beberapa area. Nah, coba deh kamu gantungkan handuk lembut yang sudah kamu pakai setelah mandi di kamar. Hal ini bertujuan untuk menjaga kelembapan udara.
Sumber : manaberita